JABABEKA INFRASTRUKTUR PERINGATI WORLD CLEANUP DAY 2021

868 views

Bekasi, Sidak Post – Jababeka Infrastruktur ( JI ) terus berperan aktif dalam menciptakan lingkungan yang sehat melalui serangkaian kegiatan Hari Bersih Bersih se-Dunia (World Cleanup Day) tahun 2021.
Dalam kegiatan ini Jababeka Infrastruktur ( JI ) merupakan aksi sosial global tahunan yang mengajak seluruh karyawan untuk turut membersihkan dan menjaga kebersihan.

“World Cleanup Day” ini menjadi momentum untuk membersihkan kawasan Industri Jababeka Infrastruktur ( JI )
dari sampah-sampah liar, mengatasi permasalahan sampah padat, dan juga menciptakan lingkungan yang sehat,” ucap Vega Violetta Puspa selaku ( GM ) PT Jababeka Infrastruktur Kabupaten Bekasi, Jum’at (17/09/21).

Juga pada momentum “World Cleanup Day” tahun ini, Rahmat Januar selaku Manager mengajak seluruh karyawan Jababeka Infrastruktur ( JI ) ikut andil dalam mengatasi permasalahan sampah liar di wilayah / sektor kawasan agar kawasan Jababeka Infrastruktur ( JI ) menjadi Kawasan yang ramah lingkungan dan terhindar dari pencemaran sampah-sampah liar.

“Hari ini titik kumpul bertempatkan di Kawasan Industri 1, Jl. Jababeka 4, Blok B No. 12, Wangunharja, Cikarang, Bekasi, Jawa Barat yang menjadi target kegiatan “World Clean up Day”, di urai menjadi tiga titik.
1.POS NISIN KIJ 1,
2. FLYOVER PASIR GOMBONG,
3. PATUNG KUDA KIJ 2

Bersama-sama kita bersihkan sampah-sampah yang menumpuk agar lingkungan menjadi bersih,” Ujar, Vega Violetta Puspa selaku ( GM ) PT Jababeka Infrastruktur. Jum’at (17/09/2021).

Tidak hanya disitu saja’ Diteruskan” Rahmat Januar ‘ Manager.
Dirinya mengimbau agar karyawan Jababeka Infrastruktur ( JI ) agar tidak membuang sampah sembarangan yang dapat menyebabkan rusaknya lingkungan dan area Kawasan Jababeka” Ucap Rahmat Januar.

“Kalau sudah bersih dan rapih, jangan sampai ada lagi oknum yang buang sampah sembarangan, jangan rusak lingkungan dengan tindakan yang tidak humanis,”ucap Vega violetta Puspa selaku GM PT Jababeka Infrastruktur.

Dengan diadakannya kegiatan “World Cleanup Day” ini di Jababeka Infrastruktur ( JI ) aparatur pemerintah yang turut andil dalam kegiatan ini seperti kepala daerah Kota “Bpk.Enop Chan” sebagai Camat Cikarang Utara, dan juga di hadiri oleh

“Bpk.Aris Dwi Cahyanto” sebagai Advisor PT. Jababeka Infrastruktur.

Author: 
    author

    Related Post